Dinas Kesehatan Kabupaten Kudus memperoleh Piagam Penghargaan Terbaik dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atas Partisipasinya dalam Rangka HKN ke-58 untuk Pengelolaan Program TBC Terbaik di Jawa Tengah tahun 2022 dan memperoleh Juara 1 (satu) dalam Inovasi Strategi Penurunan AKI/ AKB Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022.




